Skip to main content

Jadwal Praktik Dokter RSIA Melinda 1 Bandung | Semua Spesialis

Sekilas Info dan Sejarah Singkat RSIA Melinda 1 (Melinda Hospital)
RS Melinda Hospital berdiri pada tahun 2004 yang diprakarsai oleh seorang dokter spesialis Obsgyn yaitu dr. Susan Melinda, SpOG. RS ini mengkhususkan pelayanan kepada wanita dan juga anak.

"Kesehatan adalah kunci utama kecantikan dan kebahagiaan seorang wanita. Dengan tulus RS Melinda berkomitmen mewujudkan impian setiap wanita untuk tampil cantik, sehat dan bahagia."

Melinda Hospital merupakan sebuah RS yang diakui sebagai RS yang fasilitas dan layanan sebagai RSIA Tipe C. Dan didalamnya juga dilengkapi dengan kapasitas 33 bed, modern, hemat energi, arsitektur yang minimalis, kamar serta koridor yang luas. Art & Craft Gallery yang dipasang di sepanjang koridor membuat suasana semakin hangat menyambut siapa pun yang datang.

Saat ini RS yang memiliki Misi "Dengan penuh kasih memberikan pelayanan profesional berkualitas, yang menjadikan kami untuk terus tumbuh berkembang dan mandiri" ini telah terakreditasi Nasional dalam pencapaian sampai pada tingkat Madya yang diperolehnya pada 15 Januari 2019 lalu.

Info Kontak
Rumah Sakit Ibu dan Anak Melinda Bandung
Alamat: Jl. Pajajaran No.46 Kel Pasirkaliki, Kec. Cicendo, Kota Bandung 40171
Telepon : 022-4222788, 022-4209088
Whatsapp : 0852 2338 8888
Email: info@melindahospital.com
Official Website: https://rsiamelinda.com/

Berikut daftar dokter yang memberikan layanan praktek rawat jalan di poliklinik rawat jalan RSIA Melinda.

Adapun pengambilan data dan pembaharuan yang dilakukan secara berkala ini diambil langsung dari sember reminya yaitu melalui Official Website RSIA Melinda Bandung.

Jadwal Praktik Dokter RSIA Melinda Bandung


KLINIK / DOKTER HARI DAN JAM PRAKTIK
Spesialis Kebidanan dan Kandungan / Obstetrician & Gynecologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Susan Melinda, Sp.OG 13:00-18:00 13:00-18:00 13:00-18:00 13:00-18:00 13:00-18:00 09:00-12:00 -
Dr. dr. H. Rono.S.Hanny, Sp.OG(K), MM 16:00-18:00 - 16:00-18:00 - 16:00-18:00 - -
dr. Anthony Sudono Riyadi, Sp.OG, M.Sc., DMAS 10:00-19:00 10:00-19:00 10:00-19:00 10:00-19:00 10:00-19:00 09:00-13:00 -
dr. Monica Christiana, Sp.OG 18:00-20:00 13:00-15:00 18:00-20:00 13:00-15:00 18:00-20:00 09:00-10:30 -
dr. Hovlanta Pidingan, Sp.OG 09:00-12:00 09:00-12:00 09:00-12:00 18:00-20:00 - - -
18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 09:00-12:00 - - -
dr. Ryandra Prakasa Tryastama, Sp.OG - 14:00-16:00 - 14:00-16:00 - - -
dr. Erich Chandra Sianipar, SpOG - 13:00-15:00 - 13:00-15:00 - 13:00-15:00 -
dr. Shinta Lestari, Sp.OG 12:30-14:30 Perjanjian - Perjanjian 12:30-14:30 - -
dr. Henry Kristian D. Silaen, M.Ked(OG), Sp.OG - 16:00-18:00 - 16:00-18:00 - - -
dr. Julius Tornado Pangayoman, Sp.OG 09:00-11:00 09:00-11:00 09:00-11:00 09:00-11:00 09:00-11:00 09:00-11:00 -
dr. Robert Hendrik S. Sp.OG 18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 14:00-16:00 -
Dokter Spesialis Kandungan Konsultan Fetomaternal
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
DR. dr M. Alamsyah Aziz,Sp.OG-KFM, KIC, M.Kes 15:00-17:00 - 13:00-15:00 - 15:00-17:00 - -
.
Dokter Spesialis Anak / Pediatrician
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Yulia Suryakusuma, Sp.A, M.Kes 09:00-12:00 09:00-12:00 09:00-12:00 09:00-12:00 09:00-12:00 09:00-12:00 -
dr. Adri Zamany Anwary, Sp.A - 16:00-18:00 - 16:00-18:00 16:00-18:00 15:00-17:00 10:00-11:30
dr. Patton, Sp.A, M.Kes 15:00-16:30 15:00-16:30 15:00-16:30 15:00-16:30 15:00-16:30 15:00-16:30 -
Dokter Spesialis Anak Sub Spesialis Neurologi
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Anggia Farrah Rizqiamuti, SpA.Subs Neuro., M. Kes - 16:00-19:00 - - 16:00-19:00 10:00-12:30 -
Spesialis Anak Konsultan Perinatologi
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Dr. Tetty Yuniati, dr., Sp.A(K)., M.Kes Perjanjian Perjanjian 17:00-19:00 Perjanjian Perjanjian - -
17:00-19:00 - Perjanjian - - - -
.
Klinik Laktasi / Lactition Clinic
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Lily Budiarti Shurianto 09:00-11:00 - 09:00-11:00 - - - -
.
Dokter Spesialis Gizi / Clinical Nutritionist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Johanes Casay Chandrawinata, MND, SpGK 16:00-18:00 16:00-18:00 16:00-18:00 16:00-18:00 - - -
10:00-12:00 10:00-12:00 10:00-12:00 10:00-12:00 - - -
.
Dokter Spesialis Penyakit Dalam / Internist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Yovita Limiawan, Sp.PD, FPCP 16:00-18:00 - 16:00-18:00 - 16:00-18:00 - -
Franky Angijaya Tumiwa, dr., SpPD Perjanjian - Perjanjian - Perjanjian - -
.
Dokter Gigi / Dentist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
drg. Assandy 12:30-15:30 12:30-15:30 12:30-15:30 12:30-15:30 12:30-15:30 16:00-18:00 -
- - - - - 12:30-15:30 -
drg. Nathania Tanuwijaya 18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 18:00-20:00 - - -
- - 16:00-18:00 - - - -
Dokter Spesialis Gigi Anak / Pedodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Esti Sunyaruri, drg., Sp.KGA 16:00-18:00 16:00-18:00 - 09:00-12:00 Perjanjian 09:00-12:00 -
09:00-12:00 09:00-12:00 - - - - -
Dokter Spesialis Jaringan Penyangga Gigi / Periodontist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Dr. drg. Yanti R. Sp.Perio(K) Perjanjian Perjanjian 16:00-18:00 16:00-18:00 - - -
- - Perjanjian 09:00-12:00 - - -
.
Dokter Spesialis THT / ENT-Otorhinolaryngologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Aji Kusuma, Sp. T.H.T.B.K.L., FICS 08:00-11:00 - 08:00-11:00 08:00-12:00 18:00-20:00 08:00-12:00 Perjanjian
- - - - 08:00-12:00 - -
dr. Widya Wicaksono Hartanto, M.Kes., Sp.THT-KL - 19:00-20:00 - 18:00-19:00 - 14:00-15:00 -
.
Dokter Spesialis Kulit Kelamin / Dermato-Venerologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Ananda Dwi Putri, Sp.D.V.E 09:00-11:30 09:00-11:30 09:00-11:30 - 16:00-18:00 16:00-18:00 -
dr. Inne Arline Diana, Sp.D.V.E, Subsp.DA 16:00-18:00 - 16:00-18:00 16:00-18:00 - 10:00-12:00 -
- - - - - 14:00-16:00 -
.
Dokter Spesialis Bedah Umum / General Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Dono Pranoto, Sp.B, M.Kes 14:00-16:00 - 14:00-16:00 - 14:00-16:00 - -
dr. Conccepcion Garcia, Sp.B Perjanjian Perjanjian - - - - -
Dokter Spesialis Bedah Plastik / Plastic & Reconstruction Surgeon
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Jessica Nadia Tobing, MSc, Sp.BP-RE Perjanjian 10:00-12:00 Perjanjian 10:00-12:00 Perjanjian Perjanjian -
Dokter Spesialis Bedah Tumor / Bedah Onkologi
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
dr. Dradjat R. Suardi, SpB(K)-Onk, FICS 14:00-16:00 - - - 14:00-16:00 - -
.
Spesilais Kedokteran Fisik dan Rehabilitasi Medik
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Elizabeth, dr., Sp.KFR - - - - Perjanjian - -
.
Dokter Spesialis Anestesi / Anesthesiologist
Nama Dokter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu
Prof. Dr. Tatang Bisri, dr., Sp.An., KNA., KAO Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian -
Dr. Dewi Yulianti Bisri, dr., Sp.An., KNA., KAO., M.Kes Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian -
dr. Stefi Berlian Soefviana, Sp.An Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian Perjanjian - -

Update Jadwal: November 2025

Jadwal praktik dokter di atas bisa berubah sewaktu-waktu. Info Lebih lanjut hubungi ke bagian informasi rawat jalan RSIA Melinda 1 Bandung.
Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar
close